Sabtu, 06 Oktober 2012

Mari Tahu Kode Morse

Tahu apa itu kode morse? Kalau pernah ikut ekstrakurikuler pramuka di sekolah pasti tahu apa itu kode morse. Kode morse terdiri dari titik dan garis. Digunakan untuk mengirim pesan, seperti dipramuka atau bahkan pada Angkatan Laut. Kode morse ini digunakan agar orang lain (selain pengirim pesan dan penerima pesan) tidak mengetahui apa isi pesan tersebut. Kecuali kalau orang lain tersebut juga mengetahui kode morse, maka situasi tersebut dinamakan dengan "Apes/Anda belum beruntung".
Penasaran ingin tahu kode morse, silahkan simak yang dibawah ini:

* Satu garis sama dengan 3 titik.
* Spasi antara huruf sama dengan satu titik
* Spasi antara 2 huruf sama dengan 3 titik
* Spasi antara 2 kata sama dengan 7 titik

Huruf 
A = .-
B = -...
C = -.-.
D = -..
E = .
F = ..-.
G = --.
H = ....
I = ..
J = .---
K = -.-
L = .-..
M = --
N = -.
O = ---
P = .--.
Q = --.-
R = .-.
S = ...
T = -
U = ..-
V = ...-
W = .--
X = -..-
Y = -.--
Z = --..

Angka:
1 = .----
2 = ..---
3 = ...--
4 = ....-
5 = .....
6 = -....
7 = --...
8 = ---..
9 = ----.
0 = -----

Tanda Baca:
. = .-.-.-
, = --..--
? = ..--..
: = ---...
- = -....-
/ = -..-.

Itu saja postingan kali ini, terima kasih sudah mau baca...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar